Thursday, November 21, 2013

Cara Mengetahui URL FeedBurner Blog

Salah satu pengunjung blog ini sempat melontarkan pertanyaan kepada saya bagaimana Cara Mengetahui URL FeedBurner Blog, saya sempat menyarankan padanya untuk search di google untuk cara ini karena memang topik ini sudah ramai di bahas di blog-blog tetangga, namun dia sempat menghubungi saya melalui akun Facebook yang mengatakan bahwa dia sulit memahami tips-tips yang dia baca tentang topik ini, saya harap ini menjadi solusi bagi dia dan juga pengunjuk blog ini. yang perlu kamu lakukan untuk mengetahui url feed blog :
1. Kunjungi alamat ini http://feedburner.google.com
2. Silahkan kamu masuk menggunakan akun blogger kamu


3. Dilaman seperti gambar di atas, masukkan alamat blog kamu di kotak url kemudian kamu klik next untuk meneruskan langkah selanjutnya.


4. Setelah kamu meng-klik next di langkah ketiga tadi, maka kamu akan di arahkan ke laman seperti gambar di atas, selanjutnya kamu klik next.


5. Pada langkah ini, kamu akan diberikan url feed blog kamu pada kota Feed Address seperti gambar di atas, url tersebut dapat kamu rubah sesuai yang kamu inginkan, namun ditahap ini url kamu masih belum aktif. Untuk mengaktifkannya, kamu klik next yang nantinya kamu akan kembali diarahkan pada laman baru disan kamu klik next, klik next lagi, klik lagi next hingga muncul laman seperti gambar dibawah ini.



Jika kamu sudah menemukan laman seperti gambar di atas, itu artinya kamu telah berhasil membuat url feed blog kamu, dan saya ucapkan selamat.
Bagi kamu yang sudah pernah membuat url feed blog namun sudah lupa url-nya, berikut solusinya.
1. Kunjungi alamt ini http://feedburner.google.com
2. Masuk menggunakan akun blogger kamu


3. Jika sudah berhasil masuk, pada laman my feed kamu klik nama blog kamu.


4. Klik Publicize dan selanjutnya klik Email Subscriptions, maka disan kamu akan menemukan script seperti gambar di atas, yang lebih jelasnya script-nya seperti dibawah ini.
<form style="border:1px solid #ccc;padding:3px;text-align:center;" action="http://feedburner.google.com/fb/a/mailverify" method="post" target="popupwindow" onsubmit="window.open('http://feedburner.google.com/fb/a/mailverify?uri=blogspot/faridelly', 'popupwindow', 'scrollbars=yes,width=550,height=520');return true"><p>Enter your email address:</p><p><input type="text" style="width:140px" name="email"/></p><input type="hidden" value="blogspot/farid" name="uri"/><input type="hidden" name="loc" value="en_US"/><input type="submit" value="Subscribe" /><p>Delivered by <a href="http://feedburner.google.com" target="_blank">FeedBurner</a></p></form>
Tulisan yang berwarna merah di atas merupakan url feedburner blog kamu.
Semoga tips ini mudah dipahami dan menjadi solusi bagi semuanya. Selamat mencoba..!

No comments:

Post a Comment