Boot Langsung ke Menu Aplikasi di Start Screen Windows 8.1. Di Windows 8.1 anda dapat mengakses langsung aplikasi melalui Shortcut di Start Screen tanpa masuk ke desktop. Di Start Screen juga terdapat menu aplikasi jika anda meng-klik tanda panah dibwah sebelah kiri di Start Screen Windows 8.1. Bedanya, jika di Start Screen anda diminta mengatur sendiri untuk membuat pintasan, pada halaman aplikasi sudah terpampang semua pintasan aplikasi yang terinstall di Windows 8.1 anda. Secara default saat boot windows 8.1 akan mengarahkan anda pada tampilan Start Screen, namun anda juga memungkinkan menampilkan menu aplikasi menjadi tampilan default saat anda boot atau sign in di Windows 8.1 ada. Bagaimana caranya, simak berikut ulasannya.
Untuk melakukannya, anda tidak perlu menggunakan aplikasi tambahan, cukup sedikit setting dengan cara:
Klik kanan pada Taskbar>Properties>Navigation>Show the apps view automatically wen i go to satart>Apply>Ok dan selesai. Semoga Bermanfaat.............
No comments:
Post a Comment